Wabah Penyakit (Epidemi)

Wabah /epidemi adalah keadaan dimana frekuensi penyakit melebihi keadaan biasa dalam waktu yang singkat. Endemi adalah keadaan normal/biasa sedangkan Pandemi adalah Keadaan epidemi yang luas populasinya atau dalam wilayah yang sangat luas.
Wabah dapat terjadi karena:
  • Akibat perubahan kualitas lingkungan semisal banjir, populasi yang menyebabkan agen tumbuh dengan pesat & banyak yang terkena penyakit.
  • Adanya agen baru=> Banyak individu yang kena.
  • Distribusi kepekaan host berubah.
Wabah berlaku untuk penyakit menular ataupun yang tidak menular.

  1. Wabah untuk penyakit menular:
  • Terpenuhinya faktor-faktor dalam sistem transmisi.
  • Selanjutnya terjadi secara cepat & terus menerus.
  • Terjadi wabah.
     2.Untuk wabah yang tidak menular semisal:
  • Agen zat kimia yang mempengaruhi/ mencemari air, udara
  • Kepadatan penduduk.
  • Agen terus menerus dikeluarkan dari sumbernya.
Source; drh.Agus Purnomo.Mp.

No comments:

Post a Comment